Scalping

Apa itu scalping? scalping adalah teknik trading forex di mana setelah trader melakukan transaksi, maka transaksinya tersebut akan segera di'eksekusi karena transaksinya tersebut sudah mendapatkan laba walaupun hanya beberapa pips saja.

Contoh :
  1. Pak Suharja Budi hari Selasa tanggal 2 Mei 2017 jam 7 malam melakukan trading forex buy EUR/USD. Lalu jam 7 malam lebih 2 menit transaksi buy'nya laba 5 pips, maka pak Suharja Budi langsung meng'close transaksi buy'nya tersebut. Hore...pak Suharja Budi laba 5 pips.
  2. Pak Suharja Budi jam 7 malam lebih 3 menit melakukan transaksi forex lagi sell EUR/USD. Lalu jam 7 malam lebih 5 menit transaksi sell'nya masih rugi 10 pips, walaupun transaksi sell'nya rugi, sama pak Suharja transaksi sell'nya tersebut tidak di'close. Lalu jam 7 malam lebih 7 menit, transaksi sell'nya berubah menjadi laba sebesar 10 pips, maka pak Suharja Budi langsung meng'close transaksi sell'nya tersebut. Hore...pak Suharja Budi laba 10 pips.
Apa penyebabnya para trader yang menggunakan teknik trading scalping itu selalu memungut keuntungannya kecil-kecil seperti itu? penyebabnya adalah karena transaksi yang mereka lakukan ternyata jumlahnya ada banyak sekali. Barangkali dalam waktu 1 jam, para trader tersebut jumlah transaksi bisa sampai 30 transaksi. Bayangkan kalau setiap transaksi labanya 5 pips, maka total labanya adalah 150 pips. Kalau nilai uang 1 pips'nya adalah 1 dollar, maka bila laba sebanyak 150 pips, total labanya adalah sebesar 150 dollars. Berapa total keuntungannya kalau trader tersebut melakukan tradingnya selama 5 jam dalam sehari? wouw, total labanya adalah 150 dolars kali 5 adalah sama dengan 450 dollars. Jumlah laba yang luar biasa besar. Kalau kurs dollars rupiahnya adalah 1:13.200, maka nilai uang rupiah 450 dollars tersebut adalah sebesar Rp 5.940.000,-. Asalnya dari 450 dollars  x 13.200.

Bagaimanakah caranya dengan teknik trading scalping, trader tersebut dalam waktu 5 jam trading bisa benar-benar mendapatkan laba sebesar itu? caranya adalah lakukan transaksi bila pasar forexnya sudah ramai!
Jam berapakah pasar forexnya tersebut sudah ramai? yaitu mulai jam 7 pagi atau mulai jam 2 siang atau mulai jam 7 malam. Jam 7 pagi adalah sesi pasar forex Tokyo Jepang mulai buka, jam 2 siang adalah sesi pasar forex London Inggris mulai dibuka dan jam 7 malam adalah sesi pasar forex New York Amerika mulai dibuka.
Kalau trading forex jam 7 pagi pilihlah pasangan mata uang yang anda tradingkan adalah mata uang yang ada mata uang yen Jepangnya, seperti USD/JPY, GBP/ JPY, dll. Pokoknya pilihlah pasangan mata uang yang ada JPY'nya. Kalau trading forex jam 2 pilihlah pasangan mata uang yang anda tradingkan adalah mata uang yang ada mata uang poundsterling Inggrisnya , seperti GBP/USD dll. Pokoknya pilihlah pasangan mata uang yang ada GBP'nya. Kalau trading forex jam 7 malam pilihlah pasangan mata uang yang anda tradingkan adalah mata uang yang ada mata uang dollar Amerikanya, seperti EUR/USD, USD/CAD, dll. Pokoknya pilihlah pasangan mata uang yang ada USD'nya Amerika.
Harinya apa saja? harinya adalah pada hari Senen, Selasa, Rabu, Kamis dan Jumat.
Sabtu Minggu pasar forexnya apa tidak ramai? tidak, karena hari Sabtu dan Minggu pasar forexnya tutup atau libur.

0 komentar:


Kursus Forex Surabaya

KOMPUTER :
  1. PC (Personal Computer)
  2. Laptop (LCDnya 14 Inch)
  3. Notebook (LCDnya 10 Inch)
  4. Tablet (LCDnya 6,5 Inch ke atas)
  5. HP Android (LCDnya 4,5 - 5,5 Inch)
Recommended pakailah laptop. RAMnya minimal 2 GB, O.S,nya minimal windows7. Merknya bebas.

KONEKSI INTERNET :
  1. Modem + Kartu Perdana Paket Data
  2. Speedy (Telkom)
  3. Hotspot WiFi

Tutorial Daftar Forex